Pemimpin Yang Baik

Pemimpin yang baik adalah pemimpin yang bisa memimpin dirinya sendiri menjadi baik. Jika pemimpin itu tidak baik dalam memimpin dirinya sendiri, maka tidaklah bisa dia memimpin orang lain.

Perilaku seorang pemimpin akan menjadi sorotan. Dia akan elalu menjadi acuan bagi orang-orang lain. Jika dia berbuat baik belum tentu ditiru, tapi jika berbuat salah pasti akan langsung dicerca.

Jadilah diri yang baik kepada diri sendiri, menjadi pemimpin yang baik bagi dirinya sendiri, sebelum ingin menjadi pemimpin yang baik bagi orang lain.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Belajar Menjadi Pemimpin Yang Memperhatikan Konsumen Cerdas